menghilangkan tanda panah pada shortcut di desktop

hao, para pembaca..... ni gue lg iseng mau ngasih tau cara ngilangin tanda panah pada shortcut di desktop, ya byar lebih bagusan gitu, hehe...

- pertama pergilah ke menu run ( windows + r )

di run kita ketikan regedit:


- habis itu akan tampil regedit,
- pada HKEY_CLASSES_ROOT cari lnkfile dan cari isShortct,
- klik kanan dan rename, tambah huruf s di belakang,
- lalu di HKEY_CLASSES_ROOT cari piffile dan lakukan cara yang sama seperti lnkfile
- setelah itu restart computer anda. selesai dah.

1 Response to "menghilangkan tanda panah pada shortcut di desktop"

  1. Unknown says:

    woooww...keren tipsnya

powered by Blogger | WordPress by Newwpthemes | Converted by BloggerTheme